69. Kerupuk Seblak Homemade ala Reg’s Dish 🍽. Kerupuk Seblak Homemade ala Reg's Dish 🍽. Roti Sobek Isi Selai Coklat ala Reg's Dish 🍽. #regsdish First time nih buat roti, dan pakai teknik autolisis. Proses pengulenan yang panjang diganti dengan mendiamkan adonan beberapa jam supaya kalis dengan sendirinya.
Seblak kering adalah satu dari beberapa varian jajanan seblak yang dapat kamu nikmati sebagai cemilan pedas renyah. Sajian seblak kerupuk kering kali ini adalah jenis kerupuk yang tidak mengembang sehingga tekstur dari sajian seblak kali ini terasa keras namun tetap renyah dan nikmat untuk disantap. Nah, cara membuat kerupuk seblak yang tidak mengembang atau seperti setengah matang ini perlu dilakukan dengan beberapa trik. Kamu bisa masak 69. Kerupuk Seblak Homemade ala Reg’s Dish 🍽 menggunakan bahan-bahan 10 dan langkah-langkah 6. Berikut cara membuatnya.
Bahan-bahan 69. Kerupuk Seblak Homemade ala Reg’s Dish 🍽
- 250 gr tepung tapioka.
- 5 sdm tepung terigu.
- 1 sdt garam.
- 1 sdt penyedap rasa (sesuai selera).
- Secukupnya air panas.
- Bumbu Halus.
- 1 genggam kencur.
- 3 siung bawang putih.
- 7 buah cabai rawit (sesuai selera).
- 1 buah kemiri.
Nikmati enak dan sedapnya seblak kerupuk kuah bumbu pedas seuhah yang enak. Seuhah berasal dari bahasa Sunda yang artinya super pedas, nah bagi anda yang ingin menyajikan hidangan ini di rumah maka mari simak informasi resep dan cara membuat seblak pedas dibawah ini. Resep Seblak Kerupuk Basah Khas Bandung - Kota Bandung memang surganya pecinta kuliner khususnya di jajanan unik dan masakan lezat. Kini Bandung kembali memberikan salah satu jajanan kekinian yang sedang.
Langkah-langkah 69. Kerupuk Seblak Homemade ala Reg’s Dish 🍽
- Siapkan semua bahan, kupas bawang dan kencur. Tumbuk bumbu halus. Aku cuma pakai 7 cabai rawit ya, karna takut si kecil gak mau pedas. Yang suka pedas bisa gunakan cabai 2 kali lipat atau sesuai selera, karna menurutku ini gak pedas..
- Campurkan tepung tapioka, tepung terigu, garam, penyedap rasa dan bumbu halus dalam satu wadah. Aduk sebentar, kemudian masukkan air panas sedikit demi sedikit sampai kalis dan bisa di bentuk. Ulen menggunakan tangan ya..
- Siapkan kukusan. Bagi adonan dan bentuk bulat memanjang. Pembagian dan panjang sesuai keinginan lebar dari kerupuk ketika diiris. Kukus adonan kerupuk selama 45 menit. Angkat dan simpan dalam wadah. Biarkan dingin suhu ruang, kemudian masukkan dalam kulkas semalaman. (Saya masak sore, besok paginya sudah bisa diiris dan dijemur).
- Iris adonan kerupuk dengan ketebalan sedang. Susun rapi pada nampan. Jemur selama 2 hari. Memasuki hari kedua, balik kerupuk agar kering merata. Lama penjemuran tergantung cuaca ya, bisa lebih dari 2 hari atau kurang..
- Oya ada juga resep Kerupuk Kopi di resep ke 64 ya..
- Recook? Jangan lupa tag #regsdish terimakasih 🥰.
Lihat juga resep Krupuk seblak kering enak lainnya! Persiapan Membuat Seblak Telur Kerupuk Pedas Berikut Bumbu Mantap: Sebelum terburu membuat sajian kali ini akan lebih baik bila kita simak langkah persiapan untuk membuat sajian kali ini. Hal ini dikarenakan langkah persiapan berisikan beberapa cara mengolah bahan yang tidak tercantum pada resep. Seblak biasa pada umumnya, sebetulnya rasanya sudah pedas. Tapi kalau masih kurang, bisa coba seblak super pedas yang memiliki kuah merah kental ini. i.