Resep Khas Resep Seblokki alias Seblak-Tteokbokki Halal Murah Nikmat

Beragam Resep Masakan Sunda Enak dan Sedap

Resep Seblokki alias Seblak-Tteokbokki Halal Murah.

Resep Seblokki alias Seblak-Tteokbokki Halal Murah Kamu bisa masak Resep Seblokki alias Seblak-Tteokbokki Halal Murah menggunakan bahan-bahan 17 dan langkah-langkah 17. Berikut cara membuatnya.

Bahan-bahan Resep Seblokki alias Seblak-Tteokbokki Halal Murah

  1. 125 gram (1/4 kg dibagi 2) Kerupuk mentah.
  2. (sebelum dimasukkan dicuci bersih dulu).
  3. 3,5 cup (850 ml) Air / kaldu ayam.
  4. 2 sdm Minyak.
  5. 2 sdm Saus Sambal (bila ingin lebih pedas bisa ditambah sesuai selera).
  6. 3 siung Bawang Putih.
  7. 2 batang Daun bawang.
  8. 1 sdt Kaldu bubuk.
  9. 1/2 sdt Merica.
  10. 1/2 sdt Minyak wijen (bila tidak suka bisa diabaikan).
  11. 1 sdt Gula Pasir.
  12. 1 butir Telur.
  13. Bahan tambahan tidak wajib :.
  14. 1 sdt Tauco bila mau lebih mirip rasa Tteokbokki korea.
  15. Kalo menambahkan ini rasanya akan mirip gochujang (saus korea khas tteokbokki).
  16. 1/2 sdt Garam bila tidak suka atau tidak ada tauco.
  17. Untuk mempertegas bumbu aja, karena bila bunda nggak pakai tauco masakannya agak sedikit kurang asin. Bila bunda rasa masih kurang asin, bisa ditambah sesuai selera.

Langkah-langkah Resep Seblokki alias Seblak-Tteokbokki Halal Murah

  1. Tumis minyak dan bawang putih dengan api kecil hingga layu dan harum..
  2. Masukkan telur, atur api menjadi api sedang lalu orak-arik..
  3. Orak-arik telurnya..
  4. Lalu masukkan air/ kaldu..
  5. Aduk rata.
  6. Masukkan kerupuk.
  7. Lalu daun bawang (bila ingin masih hijau bisa belakangan).
  8. Lalu saus sambal.
  9. Aduk rata hingga mendidih.
  10. Masukkan minyak wijen (bila tidak mau tidak apa- apa).
  11. Masukkan gula.
  12. Aduk Rata.
  13. Bila mau masukkan tauco.
  14. Bila tidak pakai tauco tambahkan garam.
  15. Aduk hingga mengental.
  16. Sudah kental.
  17. Seblokki siap disajikan :).