Seblak Basah khas Bandung.
Kamu bisa masak Seblak Basah khas Bandung menggunakan bahan-bahan 14 dan langkah-langkah 4. Berikut cara masaknya.
Bahan-bahan Seblak Basah khas Bandung
- 1 genggam kerupuk bawang kering, rendam 2-3jam.
- 5 butir bakso, potong 2.
- 2 lonjor sosis, potong-potong.
- 1 butir telur.
- 1 genggam sawi.
- Bumbu halus :.
- 2 siung bawang putih.
- 4 siung bawang merah.
- 1 sdm bubuk cabai (bisa pakai cabai merah&rawit).
- 1 cm kencur.
- 2 butir kemiri.
- Secukupnya gula, garam & kaldu bubuk.
- Secukupnya air.
- Secukupnya minyak untuk menumis.
Langkah-langkah Seblak Basah khas Bandung
- Panaskan minyak, tumis bumbu halus..
- Masukkan telor lalu orak arik sebentar..
- Masukkan sosis, bakso, sawi, kerupuk yang telah di rendam dan air. Masak hingga layu. Koreksi rasa..
- Sajikan.