Resep Seblak ala maknyik 😁 Enak

Beragam Resep Masakan Sunda Enak dan Sedap

Seblak ala maknyik 😁. Yuk jajal resep seblak ceker anti-gemuk ala Diet Enak Bahagia Menyenangkan (DEBM). Apalagi buat Bunda dan keluarga penyuka pedas, Bunda wajib banget mencoba resep yang satu ini. Resep Seblak - Pembuatan seblak kini menjadi makanan populer di zaman millenial ini.

Seblak ala maknyik 😁 Selain itu resep seblak cukup mudah dan dapat dipratekan di rumah. Resep Seblak - Jajanan khas yang berasal dari Bandung ini begitu populer di Jawa Barat. Bahkan hampir disemua kota dapat ditemui jajanan dengan nama seblak. Kamu bisa masak Seblak ala maknyik 😁 menggunakan bahan-bahan 14 dan langkah-langkah 9. Berikut cara masaknya.

Bahan-bahan Seblak ala maknyik 😁

  1. 1/4 kg krupuk bintang warna warni.
  2. 2 butir telur.
  3. 1 ons makroni.
  4. secukupnya Sawi putih.
  5. 4 bh Sosis ayam/sapi.
  6. 4 bh Bakso ikan.
  7. Cabe kecil 11bh (yang besar besar biar pedes 😁).
  8. Cabe merah 4bh (biar gak pucet).
  9. Bawang putih 6bj aja.
  10. Bawang merah 2bj aja.
  11. Kencur seupil aja (buat penyedap nya, jgn banyak2).
  12. 6 sdt garam.
  13. 4 sdt gula.
  14. secukupnya Air.

Seblak Bandung berasal dari bahan dasar kerupuk mentah yang proses pembuatannya dengan cara direndam dengan air panas agar bantat. Seblak kini jadi jajanan dengan banyak variasi. Ada seblak kering, seblak ceker, seblak mie, seblak kerupuk, seblak makaroni, seblak cilok, seblak bakso, dan masih banyak lainnya. Ingin membuat seblak sendiri di rumah yang enak dan sederhana?

Langkah-langkah Seblak ala maknyik 😁

  1. Rendam atau rebus kerupuk dan makroni terlebih dahulu.
  2. Sembari menunggu kerupuk di rendam atau rebus ulek cabe kecil + cabe besar + kencur + bawang merah + bawang putih + garam + gula (diulek/dihaluskan).
  3. Potong kecil2 sosis dan pentolnya. Kemudian goreng dengan minyak yang agak banyak..
  4. Kurangi minyak penggorengan setelah menggoreng sosis dan pentol. Minyak nya sedikit aja untuk menumis bumbu seblaknya. (Kerupuk masih di rebus lama dgn api sedang biar lembeknya merata).
  5. Setelah bumbu sudah ditumis, bumbu tetap dalam wajan, masukkan dua butir telur kemudian orak arik telur bersamaan dgn bumbu seblaknya.
  6. Jika bumbu sudah bau sedap dan telur sudah ter orak arik. Bersihkan cobek untuk mengulek menggunakan air mentah, kemudian air mentah masukkan ke dalam wajan bersama telur dan bumbu.
  7. Kemudian masukkan sawi putih (sawi putih dipotong kecil kecil dulu yah) rebus bersama dgn bumbu dan telur. Berikan air secukupnya..
  8. Ketika sawi sudah matang dan air sudah mendidih, masukkan kerupuk + makaroni + pentol + sosis. Cicipi dan taburkan garam + gula kembali sampai rasanya pas di lidah kalian masing-masing 😁.
  9. Sajikan deh 😁 dimakan anget anget lebih nikmat gaess 😁 selamat mencobaaa semuanyaaa 🤗.

Yuk simak cara membuat seblak dengan berbagai macam variannya. SEBLAK Komplit Extra Telur yang Bakal Menggoyang Lidah Kalau mau cobain seblak ala kafe, Seblak Abdul bisa jadi pilihan nih. Seblak Abdul berada di jalan Bapak Husen (seberang RS Advent), Cihampelas. Isian seblaknya juga beragam, bahkan ada tambahan cimol juga kalau mau.