Pesmol Ikan Bumbu Kuning. Yang suka makan di IBC pasti gak asing sama pesmol ikan nya. Masakan khas Sunda ini memang gak pernah bikin bosen. Ikan yang dibuat pesmol biasanya ikan air tawar,misalnya gurame,mas,nila dsb.
Biasanya, bumbu pesmol dimasak dengan berbagai macam jenis ikan, seperti tenggiri, gurame, tuna, tongkol, dan lainnya. Masakan rumahan ini memiliki bumbu berwarna kuning. Salah satu jenis ikan tawar yang sering dikonsumsi adalah ikan nila. Kamu bisa masak Pesmol Ikan Bumbu Kuning menggunakan bahan-bahan 16 dan langkah-langkah 5. Berikut cara membuatnya.
Bahan-bahan Pesmol Ikan Bumbu Kuning
- 1 kg ikan air tawar/ikan laut.
- 1 bh jeruk nipis.
- Minyak goreng.
- 2 btg sereh,geprek.
- 2 lbr daun salam.
- 3 lbr daun jeruk purut.
- 2 bh tomat,potong memanjang.
- 5-10 bh cabe rawit,biarkan utuh.
- 1 sdt garam.
- 1 sdt gula pasir.
- Bumbu halus:.
- 3 butir kemiri,sangrai.
- 4 siung bawang putih.
- 6 siung bawang merah,yang agak besar2.
- 2 cm jahe.
- 2 cm kunyit.
Pada resep kali ini, ikan nila akan diolah dengan bumbu pesmol. Bumbu berwarna kuning ini terbuat dari bumbu rempah seperti kemiri, kunyit, jahe, dan bawang merah, dengan perpaduan cita rasa asam, gurih dan pedas. Biasanya, bumbu pesmol dimasak dengan berbagai macam jenis ikan, seperti tenggiri, gurame, tuna, tongkol, dan lainnya. Masakan rumahan ini memiliki bumbu berwarna kuning.
Langkah-langkah Pesmol Ikan Bumbu Kuning
- Bersihkan ikan,lumuri perasan jeruk nipis. Kalau ikannya terlalu besar bisa dipotong jadi beberapa bagian,kalau sedang besarnya biarkan utuh,kerat2 badannya..
- Goreng ikan dengan minyak banyak sampai matang,angkat..
- Siapkan bumbu halus,tumis bumbu bersama sereh,daun salam,daun jeruk purut sampai harum. Tambahkan air kurang lebih 1 gelas. Kalau mau sedikit agak berkuah bisa ditambah airnya..
- Masukkan ikan goreng,masak sampai bumbu meresap dan kuah berkurang. Perbaiki rasa dengan garam dan gula pasir..
- Terakhir masukkan tomat dan cabe rawit utuh,biarkan sebentar.Angkat,hidangkan..
Resep Pesmol Ikan Mas Lengkap Dengan Cara Membuatnya. Sajian sedap dengan bahan dasar ikan mas yaitu Ikan Mas Pesmol. Mudah sekali dibuat dan bahan yang diperlukan untuk membuatnya pun sederhana. Bumbu-bumbunya banyak menggunakan rempah-rempah yang menambah kenikmatannya. Sekilas hidangan ini terlihat mirip ikan bandeng bumbu kuning. resep pesmol ikan nila cianjur resep pesmol ikan nila acar bumbu kuning resep pesmol ikan nila diah didi resep pesmol ikan nila pedas resep pesmol ikan nila santan resep pesmol ikan nila sunda.