Resep Terfavorit Empal Gepuk Tempe Penyet Sambal Tomat Dan Sayur Kukus Lezat

Beragam Resep Masakan Sunda Enak dan Sedap

Empal Gepuk Tempe Penyet Sambal Tomat Dan Sayur Kukus. Empal Gepuk Tempe Penyet Sambal Tomat Dan Sayur Kukus Mengikuti kontes resep kuras kulkas, awalnya aq bingung mau masak apa?. karena sayur aq yg di kulkas ga matching dan ga lengkap buat masak. akhirnya semua aq masak dengan sederhana aja. alhasil setelah matang koq pada lahap smua makannya. hehee alhamdulillah. abis ludes. makasih . Resep Empal Gepuk Tempe Penyet Sambal Tomat Dan Sayur Kukus. Mengikuti kontes resep kuras kulkas, awalnya aq bingung mau masak apa?. karena sayur aq yg di kulkas ga matching dan ga lengkap buat masak. akhirnya semua aq masak dengan sederhana aja. alhasil setelah matang koq pada lahap smua.

Empal Gepuk Tempe Penyet Sambal Tomat Dan Sayur Kukus Empal Gepuk Tempe Penyet Sambal Tomat Dan Sayur Kukus Mengikuti kontes resep kuras kulkas, awalnya aq bingung mau masak apa?. karena sayur aq yg di kulkas ga matching dan ga lengkap buat masak. akhirnya semua aq masak dengan sederhana aja. alhasil setelah matang koq pada lahap smua makannya. hehee alhamdulillah. abis ludes. makasih . Merdeka.com - Tempe penyet sambal terasi, hidangan sederhana yang cukup sering tampil di meja makan keluarga Indonesia. Bahan-bahannya mudah didapat, proses pengolahannya pun tak ribet. Kamu bisa memasak Empal Gepuk Tempe Penyet Sambal Tomat Dan Sayur Kukus menggunakan bahan-bahan 17 dan langkah-langkah 9. Berikut cara memasaknya.

Bahan-bahan Empal Gepuk Tempe Penyet Sambal Tomat Dan Sayur Kukus

  1. Bahan membuat empal gepuk :.
  2. 1/2 kg daging sapi tanpa lemak.
  3. 2 batang sereh geprek.
  4. 3 lembar daun salam.
  5. 2 sendok makan air asam jawa.
  6. 2 sendok makan gula jawa.
  7. 1/2 sendok teh lada bubuk.
  8. 500 ml santan.
  9. Bawang goreng untuk taburan.
  10. Bumbu yang dihaluskan :.
  11. 3 siung bawang putih.
  12. 5 buah bawang merah.
  13. 4 buah kemiri.
  14. 1 sendok makan ketumbar.
  15. 1 ruas lengkuas.
  16. Secukupnya garam.
  17. Minyak goreng.

Walaupun begitu dijamin bisa membangkitkan selera makan. Goreng semua bahan sambalnya kecuali gula merah dan garam hingga layu dan matang. Itulah resep sederhana tempe penyet sambal terasi yang super enak dan pedas. Gimana, resep yang sangat mudah bukan.

Langkah-langkah Empal Gepuk Tempe Penyet Sambal Tomat Dan Sayur Kukus

  1. Potong daging setebal 1cm, masukkan kedalam panci bersama bumbu halus dan bumbu lainnya.
  2. Tuang santan kedalam panci, rebus daging dan bumbu dengan api sedang, tutup panci dengan sekali-sekali daging di bolak balik. Biarkan sampai air menyusut setengah..
  3. Setelah air menyusut setengah ambil dagingnya, pukul-pukul dengan ulekan sampai agak hancur, kemudian rebus kembali sampai air menyusut habis..
  4. Setelah menyusut abis angkat daging, goreng dengan minyak panas. Tapi jangan terlalu kering gorengnya. Gorengnya sedang saja. Sisihkan..
  5. Marilah sekarang mengolah isi kulkasnya : tempe yang sudah agak mengering, labu siam yang kulitnya sudah mulai menguning, wortel, tomat yang dari belinya hijau sampai menjadi merah, bayam, kacang panjang, cabe rawit, cabe merah besar, jeruk purut/limau sisa membuat minuman kobbhu waktu itu.. alhamdulillah masih layak di masak semua koq.. yuukk kita kreasikan isi kulkas biar tidak mubazir.. 😊👍.
  6. Potong tempe setebal 1 cm, sisa air rebusan daging tadi saya tambahkan air sedikit dan dipergunakan untuk merebus tempenya. Biarkan mendidih sampai tempe matang dan menyusut airnya. Sengaja tempe tidak di campur masakknya dengan daging, karena kalau di campur akan mengurangi kwalitas rasa empal gepuknya. Setelah air menyusut angkat tempe dan goreng dengan minyak panas, sisihkan..
  7. Kupas labu siam dan wortel, potong memanjang, petik bayam ambil daunnya, kemudian kukus semuanya (sengaja sayurnya dikukus karena tekstur dan rasa sayurnya akan lebih renyah) kecuali kacang panjang di potong -potong dan biarkan mentah saja. Sisihkan..
  8. Membuat sambal tomat untuk penyetan : cabe rawit merah, cabe merah besar, tomat, bawang putih, bawang merah, semua bahan potong kasar kemudian goreng sebentar dalam minyak, haluskan semua di cobekan, tambahkan sedikit gula jawa dan garam sesuai selera. Setelah halus campurkan perasan jeruk purut/limaunya. Kemudian Penyet tempe dan empalnya yang sudah di goreng tadi dalam cobekan, taburkan bawang goreng diatasnya..
  9. Padukan empal gepuk dan tempe penyet bersama sayuran kukusnya. Dan siap dinikmati bersama keluarga 😋👍.

Catatan: Haluskan sambal dengan cobek agar rasanya makin nikmat dan lezat. Sajikan tempe penyet sambal terasi ini bersama kangkung rebus, nasi hangat, kerupuk dan lalapan (daun kemangi serta buah mentimun). Bagian daging sapi yang sering digunakan untuk membuat empal gepuk ini adalah bagian gandik yang letaknya di paha bagian belakang. Gandik didominasi dengan daging dan memiliki sedikit lemak. Tanpa berlama-lama lagi, silahkan ikuti resep berikut ini untuk membuat empal gepuk daging sapi.